Dimensions | 15 × 23 cm |
---|
Bimbingan dan Konseling
Pemberian bimbingan dan konseling dalam program pendidikan bertujuan agar peserta didik mampu merencanakan kegiatanya dalam menyelesaikan studi, mengembangkan karir, serta kehidupan di masa yang akan datang. Pemberian bimbingan dan konseling dilakukan dengan pemberian bantuan secara berkesinambungan agar peserta didik dapat memahami dirinya, lingkungan, dan tugas-tugasnya. Sehingga nantinya, peserta didik dapat menyesuaikan diri sesuai dengan keadaan dan tuntutan di sekolah, keluarga, masyarakat, dan lingkungan kerjanya kelak. Pembahasan dalam buku ini mencakup12 BAB.
BAB 1 KONSEP BIMBINGAN DAN KONSELING
BAB 2 PENDEKATAN TEORI KONSELING
BAB 3 RUANG LINGKUP BIMBINGAN DAN KONSELING
BAB 4 POLA UMUM BIMBINGAN DAN KONSELING DI SEKOLAH
BAB 5 TEKNIK DALAM BIMBINGAN DAN KONSELING
BAB 6 MANAJEMEN PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING
BAB 7 BIMBINGAN KONSELING BAGI ANAK USIA DINI
BAB 8 BIMBINGAN DAN KONSELING PESERTA DIDIK BERMASALAH
BAB 9 KUALIFIKASI DAN KOMPETENSI KONSELOR
BAB 10 PERAN KONSELOR DALAM MEMAHAMI PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK
BAB 11 PELAKSANA PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING
BAB 12 PERAN DAN FUNGSI GURU BIDANG STUDI DALAM BIMBINGAN DAN KONSELING
Reviews
There are no reviews yet.