Mudahnya usaha kuliner yang kian populer
Bisnis kuliner tak bisa dianggap sepele. Bisnis ini justru membutuhkan kreativitas yang tinggi, manajemen yang baik, karena mempunyai risiko kerugian yang lu- mayan besar. Kunci sukses bisnis kuliner pada dasarnya terdapat pada inovasi dan kreativitas yang didukung den- gan pemilihan lokasi yang tepat, pemasaran yang teren- cana, kualitas produk, penyediaan SDM yang baik, serta keuangan yang mumpuni. Semua itu akan dibahas secara terperinci di buku ini.
Reviews
There are no reviews yet.