Farmasetika 4 : formulasi sediaan steril

Pada buku farmasetika 4 ini menjelaskan sejarah pengobatan parenteral, penggolongan obat suntik, menjelaskan bahan pembantu pembuatan OS, tujuan penambahan bahan pembantu, menjelaskan bahan pembantu untuk pembuatan larutan isotonis, menjelaskan cara-cara penghitungan isotonis, cara-cara sterilisasi,membahas tentang pelarut dan pembawa obat steril, tentang pyrogen h, menjelaskan tentang obat tetes mata juga enjelaskan tentang uji sterilitas, memahami dan menjelaskan Good Manufacturing Product (GMP) untuk sediaan farmasi.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Farmasetika 4 : formulasi sediaan steril”

Your email address will not be published. Required fields are marked *