Budidaya kacang hijau

Buku ini mengupas seluk beluk budidaya kacang hijau. Di dalamnya dikupas prospek bisnis kacang hijau, pengenalan tentang kacang hijau, teknik budidaya kacang hijau dan analisa usaha budidaya kacang hijau dari segi keuangan. Ada informasi tambahan pula ihwal pelbagai menu yang dapat dibuat dari buah kacang hijau. Intinya, buku ini berusaha menguak tentang kacang hijau dari berbagai sisinya.

Reviews

There are no reviews yet.

Be the first to review “Budidaya kacang hijau”

Your email address will not be published. Required fields are marked *